SDN 112 MAMARA BERBENAH DALAM PERINGATAN 17 AGUSTUS.

Tinta Merah. id News, – Luwu

Hari kemerdekaan Indonesia biasa diperingati dengan berbagai kegiatan, mulai dari kegiatan formal seperti upacara bendera, hingga acara hiburan yang sengaja digelar untuk merayakan 17 Agustus untuk merekatkan hubungan antar masyarakat .

Sementara itu, untuk di ruang lingkup SDN 112 MAMARA, Hari Kemerdekaan Indonesia 17 Agustus salah satu kegiatan yang di lakukan di sekolah menghias Asessoris 17 Agustus yang nampak di halaman sekolah tersebut, Agar di peringatan atau perayaan 17 Agustus, dapat mempererat hubungan antar warga di sekolah.

selain daripada itu, tentu yang tak kala Prioritas adalah pembenahan Sekolah,Agar nampak estetik dan membuat para siswa-siswi nyaman di sekolah,hal itu yang di lakukan oleh SDN 112 MAMARA dalan perayaan atau peringatan 17 Agustus kali ini.

Nampak halaman sekolah.
Nampak taman sekolah

saat di temui di ruang kerjanya, Ibu Kepala sekolah yang Akrab di sapa ibu Ritma atau ibu Ritmawati, S. Pd. Selasa 15 Agustus 2023,beliau mengatakan bahwa, “Dalam peringatan 17 Agustus, sekolah kami berbenah, agar bisa juga menjadi daya tarik dalam arti para peserta didik menambah semangat belajar para siswa-siswi yang ada di sekolah, karena juga merupakan peringatan 17 Agustus”.Ungkap kepsek. (Tinta Merah/*).

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *