WARGA SEKOLAH SDN 490 BULOLONDONG HARAPKAN PENIMBUNAN HALAMAN SEKOLAH.

Tinta-Merah. com

Luwu

Halaman sekolah merupakan bagian yang terpenting di dalam Sekolah,ada pun fungsi halaman sekolah salah satunya, warga sekolah menempati di berbagai macam kegiatan sekolah, seperti Upacara pada hari senin dan dan lain-lain.

salah satu Sekolah di Lamasi Timur mengharapkan agar Halaman sekolah bisa mendapatkan Bantuan dari pemerintah. Sekolah tersebut berada di bagian timur Lamasi yakni SDN 490 BULOLONDONG.

saat di temui Kepala sekolah SDN 490 BULOLONDONG, ibu Rahmatia, S. Pd hari Kamis 30 November 2023,ia mengungkapkan “bahwa kalau kami warga sekolah mengharapkan penimbunan Halaman sekolah, agar ketika Upacara sudah air hujan tidak tergenang lagi, itu harapan dari saya dinda, ucap Ibu kepala sekolah kepada tinta merah. (Biro walmas/Redaksi)

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *