Pemerintah Desa Temboe Melaksanakan Beberapa Kegiatan di Bulan Suci Ramadhan 1445 H/ Tahun 2024.

Tinta Merah. Com Luwu

Desa Temboe/Kecamatan Larompong Selatan.

Saat di konfirmasi Bapak Abdul Aziz Tajuddin S. Pd Kepala Desa Temboe di kantor Desa Pemerintah Desa Temboe Kecamatan Larompong Selatan Kab.Luwu Rabu Tanggal 3 April 2024 ,sekaitan Kegiatan apa-apa saja yang di lakukan di bulan Ramadhan ini, beliau mengungkapkan bahwa”Serangkaian kegiatan di bulan Suci Ramadhan 1445 Hijriah Tahun 2024 di antara nya,


1.safari Ramadan tingkat Desa Temboe mengikutsertakan semua aparat,tokoh pemuda, dan unsur lainnya
Dengan tujuan memberikan contoh kepada masyarakat dan generasi muda utk berbuat yg lebih baik.kegiatan ini berlangsung selama bulan suci ramadan pada malam genap.
2.mengadakan lombah Amalia Ramadan
Diatara nya.
Lomba Sholawat
Lomba memandikan
Mayat dan mengkapani mayat,yg di ikuti 5 kolompok majelis ta’Lim dari 5 Dusun sedesa Temboe dgn tujuan pembinaan kepada masyarakat terkait dengan keagamaan .
3.mengadakan lomba
Azan,Tadarrus,Menghapal zura pendek dan lomba Shalat yg di ikuti oleh tingkat anak anak
Dengan tujuan melatih anak tampil di depan orang banyak,melihat kemampuan anak anak untuk baca Al Qur’an dan melihat kemapuan anak sampai di mana shalat yg benar berdasarkan dengan ajaran islam.dan kami dari pemerintah merupakan bahan evaluasi khusus nya bagi anak2 yg belajar ngaji lewat para guru ngaji yg setiap tahun nya di anggar lewat anggaran Dana Desa.


Kegiatan ini terlaksana atas kerjasama tokoh agama,tokoh masyarakat ,tokoh pemuda,dan tokoh wanita. Dari rangkaian kegiatan ini semoga saja tujuan untuk peningkatan kualitas anak- anak di desa kita, agar kelak berguna bagi Agama bangsa dan Negara,dengan bercermin pada kaidah-kaidah Islam”. Tutup Bapak Kepala Desa Temboe.(Tinta Merah /Koresponden(Redaksi).

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *